Rabu, 12 Desember 2018

Tata Nama Senyawa Organik : Cara Menamai Senyawa Organik


Tata Nama Senyawa Organik

Tata nama senyawa organik lebih kompleks daripada tata nama senyawa anorganik. Hal ini disebabkan sebagian besar senyawa organik tidak dapat ditentukan dari rumus kimianya saja, akan tetapi harus dari rumus strukturnya. Jumlah senyawa organik lebih banyak dibandingkan senyawa anorganik. Di sini akan dibahas tata nama untuk senyawa organik sederhana.

a. Senyawa organik paling sederhana hanya mengandung atom C dan H. Nama senyawa dimulai dengan awalan sesuai jumlah atom C dan diberi akhiran –ana. 



b. Senyawa organik penting lainnya ialah benzen (C6H6). Penamaan senyawa jika atom H diganti dengan atom/gugus lainnya yaitu sebagai berikut:



Socar de lahoya !

Tata Nama Senyawa Organik : Cara Menamai Senyawa Organik Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Lim Budi

0 komentar:

Posting Komentar